Media planning merupakan suatu proses perencanaan media yang dibuat berdasarkan media objective dan media strategy.
Perencanaan media yang tepat dapat membantu perusahaan mencapai audiens yang relevan dengan biaya yang optimal.
Pelatihan strategic media planning ini akan memberikan pemahaman strategis dan mendalam tentang perencanaan media.
Apa yang akan peserta dapatkan dalam pelatihan ini?
- Pemahaman yang kuat tentang konsep dan strategi dalam perencanaan media.
- Keterampilan media planning dan creative communication.
- Kemampuan dalam mengelola komunikasi perusahaan secara strategis melalui media massa.
- Kemampuan untuk memaksimalkan potensi anggaran dengan strategi media yang tepat.