Menu
Leadership Effectiveness
Kelas Leadership

Effective Leadership

★★★★★

Instruktur Pelatihan

Kelas akan dijalankan bila minimal
ada 3 peserta yang mendaftar.
28-29 April 2025 2 Hari
09.00-17.00 WIB

Jadwal berikutnya>

Tempat Pelatihan
Amaris Hotel, Setiabudi*
Hemagini Hotel, Setiabudi*
Bandung
*Tempat masih tentative
Rp 5.000.000*

Diskon khusus

*Harga belum termasuk pajak

B O O K I N G*
*Dapatkan brosur & formulir pendaftaran.

Leadership memang sangat dibutuhkan oleh perusahaan yang sedang bertumbuh dan berkembang. Training Leadership ini bermanfaat membangun kepercayan diri didalam memimpin & mengambil keputusan.

Menjadi seorang pemimpin memang tidak mudah, di satu sisi hal ini merupakan harapan bagi beberapa orang. Namun di lain hal ada sebuah tuntutan untuk bagaimana agar orang-orang yang kita pimpin merasa nyaman, termotivasi, terinspirasi, terbimbing dan terarah dengan kehadiran kita di piramida atas sebuah organisasi.

Outline Materi

  1. Peran Pimpinan Dalam Organisasi dan Manajemen
  2. Faktor-Faktor Sukses & Efektifitas Dalam Memimpin
  3. Situational Leadership Model
  4. Leadership Interpersonal Communication Skill & Assertiveness
  5. Leadership Coaching & Counseling
  6. Leadership ForTeamBuilding
  7. Managerial Leadership
  8. Problem Solving & Decision Making
  9. Leadership Mindset & Motivation
  10. Leadership Assessment
  11. Personality Plus

Metode Penyampaian

  • Program pelatihan berlangsung selama 2 hari, total 14 jam.
  • Waktu pembelajaran pukul 09.00-17.00 WIB, setiap harinya.
  • Materi disampaikan dengan pemaparan, latihan dan diskusi.
  • Diperkaya dengan studi kasus, simulasi, dll.

Fasilitas Pelatihan

  • Modul pelatihan dan seminar kit.
  • Sertifikat pelatihan dari penyelenggara training.
  • Makan siang dan coffee break.
  • Souvenir, selama persediaan masih ada.
  • Tidak termasuk penginapan dan transportasi.

Ketentuan Kelas Tatap Muka

  • Peserta disarankan datang 15 menit sebelum pelatihan dimulai.
  • Peserta menunjukkan identitas diri atau bukti keikutsertaan pelatihan.
  • Peserta mengisi absensi kehadiran pelatihan.
  • Peserta harap membawa laptop sendiri bila diperlukan.

Membutuhkan in house training?
Pelatihan untuk lebih dari 10 peserta, silakan isi permintaan proposal in house.